Diffuser

Diffuser merupakan sebuah perangkat pemecah udara yang digunakan pada sistem air kotor atau sistem air bersih untuk membantu kinerja blower. Diffuser menjadi solusi aerasi untuk pengolahan biologi air limbah dan air bersih.

 

Fungsi dari Air Diffuser untuk pengolahan limbah: 

  1. Meningkatkan oksigen terlarut dalam air untuk menyediakan oksigen bagi mikroorganisme dalam proses pengolahan air.
  2. Meningkatkan kadar oksigen terlarut dalam air untuk menyediakan oksigen oksidan.
  3. Meningkatkan kadar udara dalam air. Selama proses dekompresi, gelembung-gelembung yang terbentuk pada permukaan kotoran minyak, akan mengapung untuk pemisahan dan proses penghilangan.
  4. Pretreatment, meningkatkan kandungan oksigen dalam air, mencegah air dari bau tengik, membentuk efek agitasi tertentu pada air, dan mencegah terjadinya pengendapan zat berbahaya di dalam air.

 

Category: Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

 

Diffuser merupakan sebuah perangkat pemecah udara yang digunakan pada sistem air kotor atau sistem air bersih untuk membantu kinerja blower. Diffuser menjadi solusi aerasi untuk pengolahan biologi air limbah dan air bersih.

 

Fungsi dari Air Diffuser untuk pengolahan limbah: 

  1. Meningkatkan oksigen terlarut dalam air untuk menyediakan oksigen bagi mikroorganisme dalam proses pengolahan air.
  2. Meningkatkan kadar oksigen terlarut dalam air untuk menyediakan oksigen oksidan.
  3. Meningkatkan kadar udara dalam air. Selama proses dekompresi, gelembung-gelembung yang terbentuk pada permukaan kotoran minyak, akan mengapung untuk pemisahan dan proses penghilangan.
  4. Pretreatment, meningkatkan kandungan oksigen dalam air, mencegah air dari bau tengik, membentuk efek agitasi tertentu pada air, dan mencegah terjadinya pengendapan zat berbahaya di dalam air.

 

Air Diffuser dalam pengolahan limbah merupakan cara untuk membuat udara dan air dalam kontak yang kuat selama operasi, yang bertujuan  untuk melarutkan kadar oksigen di udara atau untuk menghembuskan gas yang tidak diinginkan dan zat-zat yang mudah menguap dalam air ke udara. Sedangkan diffuser limbah merupakan sebuah teknologi untuk pengendalian pencemaran air dan digunakan untuk memproses air limbah untuk menjadi limbah treatment. Meningkatkan kadar oksigen dalam air yang dibutuhkan oleh bakteri di dalam air agar bakteri bisa bekerja secara maksimal dalam melakukan proses membersihkan air.

 

Ada 2 jenis Diffuser

1.Coarse Bubble

Coarse Bubble : Hasil gelembung yang terbentuk dari pemecahan udara berbentuk kasar atau gelembung udara memiliki ukuran yang lebih besar.

diffuser coarse bubble menawarkan pencampuran dan aerasi yang terjangkau dan tahan lama. diffuser coarse bubble  ideal digunakan untuk situasi yang menggabungkan pencampuran aliran udara dan pengenalan oksigen, dan terutama dalam air limbah dengan kandungan kepadatan tinggi. Ukuran gelembung kasar berkisar antara 3 hingga 50 mm.

  1. Fine Bubble

Fine Buble : Hasil gelembung yang terbentuk dari pemecahan udara berbentuk halus atau ukuran gelembung udaranya jauh lebih kecil.

 

Kelebihan penggunaan diffuser fine bubble ialah menghasilkan gelembung yang sangat kecil ke dalam proses pengolahan air limbah. Prinsip utama dibalik penggunaan diffuser fine bubble adalah gelembung yang lebih kecil akan menghasilkan area permukaan gelembung yang lebih banyak per satuan volume dan pertukaran transfer oksigen yang lebih besar. Ukuran gelembung halus berkisar dari 0 hingga 3 mm .

Berikut ini adalah tipe diffuser yang kami miliki :

Diffuser 6” Ex. Local

Warna : Putih

Tipe : Coarse Bubble

 

Diffuser 10” Ex. Local

Warna : Putih, Hitam

Tipe : Fine Bubble

 

Diffuser 10” Ex. Taiwan

Warna : Abu-abu

Tipe : Fine Bubble

 

Untuk Informasi Pemesanan Produk bisa menghubungi kami sekarang:

www.bosspacking.com

+62821-165-5000-94 ( Call/ sms/ wa/ telegram )

READY STOCK KUALITAS TERJAMIN SIAP KIRIM KE SELURUH INDONESIA 🙂

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Diffuser”

Your email address will not be published. Required fields are marked *