8 Tips Memulai Bisnis Air Minum Kemasan

  Jika Anda ingin berbisnis air minum dalam kemasan, Anda harus mempersiapkan strategi dengan matang. Saat ini bisnis air minum dalam kemasan menjadi sebuah peluang yang bagus dan menjanjikan. Banyak diantaranya yang sukses dari bisnis air minum dalam kemasan tersebut.   Strategi untuk membuat perusahaan menjadi berkembang dengan pesat dan memberikan banyak keuntungan finansial, maka …

Continue reading →

8 Tips Untuk Mempertahankan Pelanggan Anda

  Dalam Memulai sebuah bisnis mencari dan mendapatkan pelanggan merupakan salah satu hal yang begitu sulit.   Namun, untuk mempertahankan pelanggan akan jauh lebih sulit. Anda harus memberikan perhatian lebih untuk menciptakan rasa kepuasan seorang pelanggan.   Menjaga hubungan baik dengan pelanggan merupakan cara dalam mempertahankan pelanggan di tengah persaingan bisnis. Karena pelanggan yang loyal …

Continue reading →

4 Objek Riset Dan 3 Metode Penelitian Dalam Membangun Sebuah Bisnis

Dalam upaya mengembangkan suatu usaha, salah satu hal penting untuk dilakukan adalah merancang strategi pemasaran. Suatu produk dengan kualitas baik akan menjadi percuma jika tidak dibarengi dengan strategi pemasaran yang tepat.   Langkah yang perlu dilakukan sebelum meluncurkan produk, alangkah baiknya jika perusahaan melihat potensi pasar terlebih dahulu. kemudian mengumpulkan informasi terlebih dahulu dengan melihat …

Continue reading →

5 Manfaat Media Sosial Dalam Membangun Sebuah Bisnis AMDK

  Seiring perkembangan teknologi yang semakin pesat dan memberikan banyak perubahan dalam kehidupan manusia. Kini teknologi telah memudahkan pekerjaan banyak orang, salah satunya dengan kehadiran banyak media sosial.   Adanya media sosial tak hanya membawa dampak baik tetapi juga dampak buruk bila tidak digunakan dengan tepat. Apalagi jika ingin menggunakan media social untuk membangun sebuah …

Continue reading →

5 Tips Branding Di Social Media Yang Wajib Dicoba

Seiring perkembangan era teknologi, kini internet seakan menjadi sebuah kebutuhan bagi setiap orang. Kita bisa mencari informasi, bertukar informasi, berkomunikasi, berbelanja, berbisnis dan masih banyak lagi yang dapat dilakukan melalui internet.   Sedangkan dalam dunia bisnis, internet digunakan untuk membangun branding dan juga media promosi. Salah satu caranya dengan menggunakan social media.   Sampai saat …

Continue reading →

5 Elemen Strategi Pemasaran Yang Umum Digunakan Dalam Bisnis

Dalam upaya mengembangkan suatu usaha, salah satu hal penting untuk dilakukan adalah merancang strategi pemasaran. Suatu produk dengan kualitas baik akan menjadi percuma jika tidak dibarengi dengan strategi pemasaran yang tepat. Strategi pemasaran merupakan upaya untuk memasarkan serta mengenalkan suatu produk maupun jasa pada masyarakat. Dalam proses memperkenalkan suatu produk, kebanyakan para pelanggan akan melihat …

Continue reading →

4 Jenis Strategi Pemasaran Produk Yang Banyak Diterapkan Saat Ini

Strategi pemasaran merupakan upaya untuk memasarkan serta mengenalkan suatu produk maupun jasa pada masyarakat. Strategi pemasaran menggunakan rencana dan taktik matang, agar meningkatkan jumlah penjualan suatu produk. Suatu produk yang baik akan menjadi percuma jika tidak dibarengi dengan strategi pemasaran yang tepat. Tanpa adanya strategi pemasaran yang tepat, maka akan berpengaruh dalam penjualan suatu produk …

Continue reading →

7 Tips Merencanakan Strategi Penjualan

Strategi penjualan merupakan cara yang dilakukan untuk meningkatkan penjualan agar mendapat keuntungan bagi sebuah bisnis. Strategi penjualan juga memerlukan riset pasar terlebih dahulu, karena hal ini, dapat mempengaruhi laku atau tidaknya produk yang kita tawarkan. Sebelum Anda membuat dan menentukan strategi penjualan, Anda harus mengumpulkan informasi terlebih dahulu dengan melihat aspek-aspek pendukung lainnya. inilah 7 …

Continue reading →